Ceritain detail acara kamu di form, terus share proposalnya ke kami!
Isi form dengan detail acara kamu: nama, lokasi, tanggal, dan keperluan lainnya. Kalau punya proposal lengkap, tinggal upload aja. Tim kami bakal review dan kasih feedback paling lambat 5 hari kerja
02
Dapatkan T&C (Terms & Conditions)
Kalau proposal kamu oke, baca dan setujuin Syarat & Ketentuannya. Semua info penting kayak harga, ketentuan spesial, sampai detail kontrak artis ada di sini.
03
Kontrak dan Pembayaran
Setelah T&C disetujui, langsung lanjut ke kontrak dan pembayaran. Setelah semuanya beres, artis bakal siap hadir di acara kamu!
Artis Unggulan
Meriahkan acara kamu dengan artis - artis yang membawa kesan untuk semua orang.